Program Studi Teknik Sipil memiliki visi, misi, dan tujuan yang jelas selaras dengan visi, misi dan tujuan universitas.
Visi Program Studi Teknik Sipil adalah mengembangkan program studi pendidikan ilmu teknik sipil (Education program study) menjadi pengembangan Mitra riset dan pengembangan ilmu teknik sipil (Joint Riset
Community) dalam pengembangan potensi daerah di Kalimantan pada tahun 2020
Misi dari Program Studi Teknik Sipil adalah memfasilitasi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dan menghasilkan sarjana Teknik Sipil yang berkualitas.
Tujuan dari Program Studi adalah untuk menghasilkan sarjana Teknik Sipil berkualitas yang dapat membantu percepatan pemulihan ekonomi dan mampu bersaing di pasar global.
Tenaga Pengajar pada fakultas Teknik Universitas Achmad Yani sebanyak 39 orang, meliputi dosen yayasan sebanyak 34 dan dosen Kopertis sebanyak 5 orang.
Pendidikan terakhir Dosen pada fakultas Teknik UVAYA dengan pendidikan S2 sebanyak 35 orang, sedang menyelesaikan S2 sebanyak 2 orang, dan S1 sebanyak 2 orang.
Total lulusan sejak tahun 1992/1993 sampai tahun 2009/2010 berjumlah 1.222 orang. Dengan jumlah lulusan Laki-laki sebanyak 1.057 orang dan jumlah lulusan Perempuan sebanyak 165.
Rabu, 02 Februari 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
assalamu'alaikum..
akreditasi untuk Fakultas Teknik (khususnya teknik sipil) itu apa??
terimakasih.. ^^
Posting Komentar
Silakan Isi Komentar di bawah ini, Mohon untuk tidak menimbulkan penghinaan terhadap SARA, tkb.
(Utk Versi Mobile/HP Klik Poskan Komentar)